Cara Membuat Email Gmail dari Google

Memiliki surat elektronik maupun email kini sudah menjadi tren dan kebutuhan bagi sebagian besar masyarakat. Google yang kita ketahui sebagai raksasa mesin pencari juga turut serta dalam menyediakan layanan email secara gratis. Saat ini kapasitas yang di sediakan gmail sebesar 7GB dan akan terus bertambah secara bertahap berdasarkan dari tahun - tahun sebelumnya. Hal tersebut merupakan salah satu faktor semakin menigkatnya pengguna gmail dari waktu ke waktu. Melalui artikel ini, bagi Sahabat Online yang tertarik ingin membuat email dari google berikut Online Ria jelasakan caranya secara mudah terperinci dan pendaftaran email ini hanya memerlukan waktu 5 menit.


Cara membuat email gmail dari google
1. Bukalah halaman utama google, pada menu tab atas terdapat beragam pilihan yang di sediakan dan pilihlah menu Gmail untuk melakukan pendaftaran email.

email google gmail











2. Kemudian akan tampilan seperti gambar di bawah ini, klik Create An Account.

cara membuat email



3. Isi identitas diri secara lengkap pada kotak form berikut, 

  • Keterangan :
  1. Tulis nama asli secara lengkap
  2. Tulis alamat email susuai keinginan sebagai username dan pilih beberapa contoh rekomendasi dari google jika pilihan Sahabat Online sudah dipakai oleh orang lain.
  3. Buat kata sandi yang tidak mudah di tebak berupa kombinasi kata dan angka minimal 8 karakter.
  4. Ketik kembali kata sandi untuk konfirmasi.
  5. Bulan tanggal dan tahun lahir tulislah secara tepat
  6. Pilih salah satu gender sesuai jenis kelamin, female untuk wanita dan male untuk pria
  7. Masukan no handphone di dahului dengan kode negara masing - masing, untuk Indonesia berkode +628
  8. Tidak usah di isi jika ini pendaftaran email pertama dan di isi jika Sahabat Online memiliki email lain berguna untuk keperluan sinkronisasi bila lupa kata sandi.
  9. Centrang pada pilihan tersebut
  10. Pilih lokasi negara
  11. Centrang I Agree untuk menyetujui TOS/peraturan yang berlaku dari google.
  12. klik Next Step 
4. Pada tahap ini adalah proses verifikasi email, bisa melalui sms maupun telepon langsung. Masukan kembali no handphone kemudian pilih text message agar lebih mudah dan klik continue. Dengan segera pihak google akan mengirim pesan berupa kode digit.

daftar email google

5. Setelah mendapat kode digit dari google, masukan kode tersebut pada kolom yang tersedia dan klik continue. Tunggu hingga proses selesai.
google glass project
 6. Pada sesi ini proses pandaftaraan email telah selesai, secara otomatis ada 3 pasan masuk dari google berupa penawaran untuk pengaturan terdiri dari pengaturan kontak, tema dan email selular bila perlu.

Sangat mudah bukan cara membuat email gmail dari google? semoga artikel ini bermanfaat dan
 terima kasih sudah berkunjung di blog Online-Ria. Silahkan tulis komentar bila ada kritik maupun saran.
Terima kasih,


panah ke bawah







Baca juga artikel berikut :
- Cara Mudah Merawat Laptop Agar Awet

Posted in , . Bookmark the permalink. RSS feed for this post.

Jawab komentar

Komentar anda adalah sumber inspirasi kami

Online Ria

Pencarian

Swedish Greys - a WordPress theme from Nordic Themepark. Converted by LiteThemes.com.